Jumat, 25 Januari 2013

Laporan OJT Hari Ke-2 PT. Telkom Indonesia


Pada Hari Kedua, Rabu 9 Januari 2013
                 Saat pagi Hari saya dan teman-teman Bertemu Dengan Pak Tri  untuk mendengarkan penjelasan mengenai Telkom ( KnowLedge ) . yaitu pemahaman tentang struktur organisasi Pada Telkom
Dalam Divisi Consumer Service ( DCS ) . dikembangkan menjadi Unit-Unit yang memiliki tugas di setiap bagian Diantaranya :
  Ø  DIRECT CHANNEL
  Ø  MODERN CHANNEL
  Ø  CUNTOMER CARE
  Ø  SERVICE SUPPORT

    Dan produk-produk apa saja yang berinduk pada telkom .
Serta pemberitahuan tentang Telkom Merupakan sebagai Induk dari 13 anak Perusahaan .
yaitu : 


Ø  PT. TELKOMSEL
Ø  PT. INFOMEDIA NUSANTARA
Ø  PT. INDONUSA TELEMEDIA
Ø  PT.GRAHA SARANA DUTA
Ø  PT. MULTIMEDIA NUSANTARA
Ø  PT. DAYA MITRA KOMUNIKASI
Ø  PT. SIGMA CIPTA CARAKA
Ø  PT. PRAMINDO IKAT NUSANTARA
Ø  PT.ADMINISTRASI MEDIKA
Ø  PT.METRA-NET
Ø  PT.TELEKOMUNIKASI INDONESIA INTERNASIONAL
Ø  PT. FINNET INDONESIA
Ø  PT. MELON INDONESIA




0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Justin Bieber, Gold Price in India