Minggu, 21 Juli 2013

Pengertian Dan Macam - Macam Gerbang Logika



Pengertian Dan Macam – Macam Gerbang logika .

Gerbang Logika merupakan suatu entitas dalam elektronika dan matematika boolean yang mengubah satu atau beberapa masukan logik menjadi sebuah sinyal keluaran logik.

Macam - Macam Gerbang Logika :
1.         Gerbang AND
Gerbang AND akan berlogika 1 atau keluarannya akan berlogika 1 apabila semua masukan / inputannya berlogika 1, namun apabila semua atau salah satu masukannya berlogika 0 maka outputnya akan berlogika 0.     


gambar Gerbang AND 

                Tabel  kebenaran

Input A
Input B
Output 
0
0
0
0
1
0
1
0
0
1
1
1



      2.      Gerbang OR
Gerbang OR akan berlogika 1 apabila salah satu atau semua inputan yang dimasukkan bernilai 1 dan apabila keluaran yang di inginkan berlogika 0 maka inputan yang dimasukkan harus bernilai 0 semua.

gambar Gerbang OR

                           Tabel  kebenaran

Input A
Input B
Output Y
0
0
0
0
1
1
1
0
1
1
1
1


       3.      Gerbang NOT
Gerbang NOT berfungsi sebagai pembalik (Inverter), yang mana outputnya akan bernilai terbalik dengan inputannya. 

gambar Gerbang NOT

                  Tabel  kebenaran

Input
Output Y
0
1
1
0


       4.      Gerbang NAND
Gerbang NAND akan bernilai / outputnya akan berlogika 0 apabila semua inputannya bernilai 1 dan outpunya akan berlogika 1 apabila semua atau salah satu inputannya bernilai 0. 

gambar Gerbang NAND


                            Tabel  kebenaran

Input A
Input B
Output Y
0
0
1
0
1
1
1
0
1
1
1
0




       5.      Gerbang NOR  
Gerbang NOR merupakan gerbang logika yang outputnya akan berlogika 1 apabila semua inputannya bernilai 0, dan outpunya akan berlogika 0 apabila semua atau salah satu inputannya inputannya berlogika 1.

gambar Gerbang NOR

                            Tabel  kebenaran

Input A
Input B
Output Y
0
0
1
0
1
0
1
0
0
1
1
0


      6.      Gerbang XOR  
Gerbang XOR merupakan kepanjangan dari Exclusive OR yang mana keluarannya akan berlogika 1 apabila inputannya berbeda, namun apabila semua inputanya sama maka akan memberikan keluarannya 0.

gambar Gerbang XOR
                Tabel  kebenaran

Input A
Input B
Output Y
0
0
0
0
1
1
1
0
1
1
1
0





7.      Gerbang XNOR  
Gerbang XOR merupakan kepanjangan dari Exclusive NOR yang mana keluarannya akan berlogika 1 apabila semua inputannya sama, namun apabila inputannya berbeda maka akan memberikan output berlogika 0.
gambar Gerbang XNOR
   
                            Tabel  kebenaran

Input A
Input B
Output Y
0
0
1
0
1
0
1
0
0
1
1
1




9 komentar:

Unknown mengatakan...

amry

terima kasih atas pengetahuannya

Joko AJI Wisantoro mengatakan...

siaapp kk , . .

sama - sama lagi belajar kok :D

cheetahurs mengatakan...

masih gak ngerti.. gmna dong?

cheetahurs mengatakan...

tambahin hukum boolean dongg

yanifa ramdiatus mengatakan...

makasih gan, sangat membantu. ijin share ya :)

Bundet mengatakan...

nice artikel gan,, sekedar tambahan aja ini gan
ANALISIS RANGKAIAN GERBANG LOGIKA UNIVERSAL MENGGUNAKAN CARA MANUAL DAN COMPER

Unknown mengatakan...

heheheh makasihh sobb
nambahh ilmu nihhhh  

Unknown mengatakan...

thank's

Unknown mengatakan...

Terheran heran w gilee nih cara ngitung tabel kebenaranyah gimana yg 0-1 ituh klu ada soal ane bingunn ??

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Justin Bieber, Gold Price in India